Minggu, 13 November 2016

Tutorial Mengedit Video dengan Corel Video Studio

  Pada kali ini saya akan membuat opening dan menelaskan proses untuk men-cut video dengan menggunakan Corel VideoStudio X8.

1. Langkah awal yaitu dengan mengklik ikon instant project yang telah tersedia di aplikasi
    

2. Setelah mengklik ikon tersebut maka akan muncul berbagai macam pilihan yaitu beginning, middle, ending, complete, custom dan general. Pada kesempatan kali ini saya memilih beginning karna disiini saya akan membuat opening suatu video. Dalam beginning sendiri terdapat berbagai macam pilihan dan kali ini saya memakai pilihan IP-05.
   

3. Langkah selanjutnya, untuk memasukkan pilihan yang sudah kita pilih ke area editing yaitu dengan cara drag pilihan kita dan drop di area editing movie track. Lalu jika kita ingin mengedit title yang terdapat dalam pilihan kita yaitu dengan mengklik 2 kali tulisan pada title track lalu mengubahnya sesuai dengan yang kita inginkan.
   

Selanutnya adalah untuk proses cutting video

1. Pertama tama kita harus tahu pada menit keberapa kita ingin mengcut video kita. Lalu setelah itu kita klik ikon yang berbentuk seperti gunting yg berguna untuk memotong video.
   

2. Setelah itu kita akan mengcut lagi ujung dari video tadi yg ingin kita cut. Maka jadilah video tersebut kita cut
   


Berikut merupakan sebagian dari hasil editan video saya :
https://www.youtube.com/watch?v=ShxnzdEkSL8&t=380s